Kamis, 16 Februari 2012

Rangkuman ke-2

RANGKUMAN TUGAS KE-2
Pengantar PHP s.d Upload File


     Pendahuluan
    —BAB ini akan membahas elemen dasar PHP yang mencakup indetifier, tipe data, variable, konstanta, dan juga operator. Materi yang dibahas sangat bermanfaat sebagai fondasi untuk membuat skrip php.
  •   Elemen Dasar PHP
1.      Karakter
ü  Familiar dalam bahasa pemrograman
ü  Berupa  huruf,
ü  Berupa angka tunggal,
ü  Berupa spasi, simbol + dan ?
2.      Identifier
ü  Digunakan untuk memberi nama variable, fungsi atau kelas.
ü  Aturan identifier:
            - Menggunakan huruf, anka, atau _
            - Karakter awal harus huruf atau _
            - Panjanganya bisa berapa saja
            - Case sensitive
ü  Hindarkan menggunakan nama yang sama dengan nama yang sdh digunakan oleh PHP
Contoh Identifier :
§  nama
§  nama_pengguna
§  _nama
§  kuartal13
§  NamaPengguna
          Bagaimana contoh identifier yang salah??
          Tipe Data
§  Integer
§  Double
§  String
§  Boolean
3.       Literal
ü  Menyatakan nilai yang tetap di dalam program
ü  Sebagai contoh:
ü  print (“H4low”);
ü  “H4low” adalah konstanta string
<?php
$nama = “Ani”;
print(“Hai, $nama<br>”);
print(‘Hai, $nama<br>’);
?>
  •  —  Dalam PHP dikenal sejumlah karakter yang menggunakan penulisan secara khusus, yaitu dengan simbole backslas.\n misalnya untuk newline.

Penulisan
Karakter yang dimaksud
\”
Petik ganda
\\
Backslash
\$
Tanda dolar
\n
Newline
\t
Tab
\x00 s.d \xFF
Karakter hexadesimal
Contoh..
  •  —  Tampilkan tulisan “Selamat Datang”
  •  —  Tampilkan tulisan dalam file yang sama $bahasa = PHP

4.       Literal Integer dan Real
ü  Menyatakan bilangan bulat. Penulisannya dalam bentuk:
                Desimal, heksadesimal, oktal
ü  Menyatakan bilangan double
                Contoh: 6.7, 0.0004 (4e-4)
5.       Konstanta Simbolis
ü  Selain konstanta yang telah kita sebutkan di awal. PHP juga mengenal konstanta simbolis.
<?php
define (“PHI”, 3.14);
define (“Kelas”, “2 TKJ”);
print (“Kelas<br>\n);
print(“%s<br>\n”, Kelas);
printf (“PHI = %s<br>\n”, PHI);
?>
6.       Variable
Variable berfungsi untuk menyimpan suatu nilai dan nilai yang ada di dalamnya dapat diubah sewaktu-waktu. Dalam membuat suatu nama variable nama yang dipilih harus memenuhi atran pengenalan (identifier). Identifier banyak digunakan dalam program untuk memberi nama variable,fungsi,atau kelas.
7.       Pengonversian Nilai
ü  $suhu = “28.5 derajat celcius”;
ü  Print(“Tipe String : $suhu<br>\n”);
ü  settype ($suhu, “double”);
ü  print (“Tipe double: $suhu<br>\n”);
8.       Operator
Operator adalah symbol yang digunakan dalam program untuk melakukan suatu operasi, misalnya penjumlahan atau perkalian, pembandingan kesamaan dua buah nilai, atau bahkan memberikan nilai ke variable.
ü  Jenis Operator aritmatika
<?php
$suhu = “30 derajat celcius”;
print ($suhu / 2);
?>
<?php
Print (“Egek ++ sebagai akhiran: <br>\n”);
$x = 77;
Print(“x = $x<br>\n”);
Print(2 + $x++); print (“<br>\n”);
print (“x =$x <br>\n”);
?>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar